Minggu, 06 Mei 2012

Puisi Lapar (Bawa Saya ke Kantin !)

Hari ini rakus
Lapar dan lahap
Bawa saya ke kantin
Tentu kuhabiskan (bahkan) kue tak mengundang selera itu
Adalah otak kini tanpa aturan
Seperti perpustakaan dengan buku-buku berhamburan di rak-rak dan meja-meja
Kata acak-acakan
Lupakan!
Bawa saya ke kantin sekarang
Sebelum saya meracau lebih banyak dan makin lapar.


#dialogpuisi ke-26